Pages

Subscribe:

Blogroll

Labels

Jumat, 26 Agustus 2011

Rahasia tombol windows pada keyboard


Mungkin banyak yang belum mengetahui fungsi dari tombol windows di keyboard,selain untuk membuka start menu...
Nah disini akan penulis beberkan yang penulis tahu tentang tombol windows tersebut.
Fungsinya :
1. Windows Key+D : Meminimalkan semua jendela/windows yang terbuka dan menunjukkan Desktop.
2. Windows Key+E : Explorer Window.
3. Windows Key+F : File search.

4. Windows Key+L : Locks your computer [ mengunci komputer nih ]
5. Windows Key+R : Run… command dialog. [ memunculkan Run ]
6. Windows Key+Pause/Break : Systems Properties panel.
7. Windows Key+Tab : Cycles through the application in the Taskbar.
8. Windows Key+F1 : Windows Help and Support Center.

Kurang lebih ada 8 fungsi dari tombol windows di keyboard,nah silahkan di coba...
semoga bermanfaat dan tulisan ini penulis rangkum dari berbagai sumber.

0 komentar:

Posting Komentar

lancarklik.com

Lancarklik
About The Author
Nama saya Yudi Aditya, Saya Bukan Seorang Blogger, Desainer atau Apapun Tapi Saya Hanya Seseorang Yang Ingin Selalu Belajar dan Ingin Tahu Sesuatu Yang Baru...